Cari Blog Ini

Kamis, 03 Maret 2011

Tari Kebudayaan Sebagai Tema Dalam Berkarya Seni WPAP

TOPENG-TELEK-2
Tarian Gandrung Banyuwangi dibawakan sebagai perwujudan rasa syukur masyarakat setiap habis panen.[1]. Kesenian ini masih satu genre dengan seperti Ketuk Tilu di Jawa Barat, Tayub di Jawa Tengah dan Jawa Timur bagian barat, Lengger di wilayah BanyumasJoged Bumbung di Bali, dengan melibatkan seorang wanita penari profesional yang menari bersama-sama tamu (terutama pria) dengan iringan musik (gamelan)


Tari Gambyong punika salah satunggalipun beksan saking Surakarta. Miturut kabar gethok tular ingkang kepanggihan, tembung gambyong kapendhet saking juru tari (tledhek) kawentar kanthi asma Mbok Gambyong[1].

  Tari mangirik yaitu seni budaya tari Indonesia yang berasal dari Bugis.
 
 
Tari gambyong adalah suatu tarian yang disajikan untuk penyambutan tamu atau mengawali suatu resepsi perkawinan. Biasanya penarinya rata-rata masih muda dan berparas cantik. Sebagai suatu performance art, tari gambyong menyajikan santapan estetis tersendiri bagi siapa saja yang menyaksikan sehingga sangat cocok untuk dijadikan objek wisata seni budaya.
Sumber: 
http://bowokarikatur.blogspot.com/2010/03/blog-post_1923.html#comment-form
http://wpapcommunity.com



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar